Dandim 0719/Jepara Ikuti Upacara HUT Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia

    Dandim 0719/Jepara Ikuti Upacara HUT Ke-77 Kemerdekaan Republik Indonesia
    Upacara Pengibaran Bendera Sang Merah Putih dalam rangka HUT RI Ke-77

    JEPARA-Dandim 0719/Jepara Letkol Inf Mokhamad Husnur Rofiq, S.I.P bersama Forkopimda menghadiri upacara peringatan HUT Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia yang Ke-77, di halaman Kantor Setda Jepara. Jawa Tengah. Rabu, (17/8/2022).

    Diawali dengan pengibaran bendera sang merah putih oleh paskibra dari siswa-siswi sekolah yang terpilih diikuti pasukan dari TNI-Polri, Satpol-PP dan ASN Pemda Jepara.

    Sedangkan bertindak sebagai inspektur upacara Edy Supriyanta, ATD, S.H., M.M dan Komandan Upacara Kapten Chb Edy Susanto Danramil 12/Donorojo jajaran Kodim 0719/Jepara.

    Dalam sambutannya PJ. Bupati Jepara Edy Supriyanta menyampaikan bahwa upacara Peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Ke-77 Kemerdekaan RI yaitu untuk menyongsong pasca pandemi dan searah pada tema, "Pulih Lebih Cepat Bangkit Lebih Kuat", sekarang untuk saatnya bangkit mewujudkan Indonesia maju.

    "Hari ini genap 77 Tahun Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) merdeka, kemerdekaan adalah jembatan emas untuk berkarya, membangun, untuk berdiri diatas kaki sendiri untuk mencapai kesejahteraan hidup serta untuk hidup berkeadilan sosial sesuai cita-cita berbangsa dan bernegara, Dirgahayu Republik Indonesia, " ujar Pj. Bupati dalam sambutannya.

    Redaktur : Jatmiko/Pendim

    jepara jawa tengah
    Suroso Jatmiko

    Suroso Jatmiko

    Artikel Sebelumnya

    Hadiri Apel Kehormatan dan Renungan Suci...

    Artikel Berikutnya

    Tingkatkan Produksi Panen, Danramil 11/Tahunan...

    Berita terkait

    Hadiri Upacara Hari Pramuka Ke-61, Dandim 0719/Jepara: Bangun Bangsa dengan Kepedulian Ciptakan Suasana Persaudaraan
    Pasca Kenaikan BBM, Dandim 0719/Jepara Bersama Forkopimda Jepara Lakukan Tinjauan Ke Pasar
    Perkuat Persatuan dan Persaudaraan Antara Anggota, Kodim 0719/Jepara Gelar Pertandingan Tenis Meja Untuk Meriahkan HUT RI Ke-77
    Rangkaian HUT Kemerdekaan RI Ke-77, Kodim 0719/Jepara Gelar Turnamen Bola Voli Dandim Cup
    Dandim 0719/Jepara Bersama Forkopimda Nikmati Makanan Latoh
    Perkuat Persatuan dan Persaudaraan Antara Anggota, Kodim 0719/Jepara Gelar Pertandingan Tenis Meja Untuk Meriahkan HUT RI Ke-77
    Rangkaian HUT Kemerdekaan RI Ke-77, Kodim 0719/Jepara Gelar Turnamen Bola Voli Dandim Cup
    Dandim 0719/Jepara Hadiri Sholawat Selapanan Majelis Nuruddin 8642
    Pasca Kenaikan BBM, Dandim 0719/Jepara Bersama Forkopimda Jepara Lakukan Tinjauan Ke Pasar
    Hadiri Upacara Hari Pramuka Ke-61, Dandim 0719/Jepara: Bangun Bangsa dengan Kepedulian Ciptakan Suasana Persaudaraan
    Perkuat Persatuan dan Persaudaraan Antara Anggota, Kodim 0719/Jepara Gelar Pertandingan Tenis Meja Untuk Meriahkan HUT RI Ke-77
    Hadiri Bimtek Pilpet Tahun 2022, Babinsa Koramil 03/Batealit:Siap Mendukung Kelancaran Keamanan
    Oknum Kades Lecehkan Wartawan Saat Bertugas Peliputan Masa Perpanjangan Jabatan Kades, Aktivis Jepara Beraksi: Mendesak APH Bekerja Secara Profesional
    Pasca Kenaikan Harga BBM, Forkopimda Kabupaten Jepara Lakukan Tinjauan Pasar
    Kasus Wartawan dan Petinggi Tetap Dilanjutkan Meskipun Sudah Ada Audensi Kedua Belah Pihak

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna

    Follow Us

    Random

    Tags

    Voting Poll